14 Juni 2010

Obat Penghilang Luka

Judul tulisan saya agak ambigu tidak? Menurut saya itu ambigu,
Arti kalimat pertama
Obat 'penghilang luka' : penghilang luka bisa untuk kulit atau luka ditempat lain
Arti kalimat kedua
Obat 'penghilang luka' : penghilang luka pada hati, :D

Arti kalimat kedua ini agak 'maksa' ya?! hehehe.... Tapi begini, mari berandai-andai, jika ada obat penghilang luka hati maka tidak perlu repot menyembuhkan luka batin ini bukan?, karena luka batin ternyata bisa berimbas ke trauma psikis atau malah susah nyembuhinnya?... Semua kembali ke individu masing-masing.

Nah, maksud dan tujuan saya menulis ini adalah mengandai-andai dan keisengan belaka, semoga ada berkah dan manfaatnya bagi pembaca iseng blog saya... :)

Trims ya! hehehe....

2 komentar:

ciput mengatakan...

obat penghilang luka yang paling mujarab setahu saya betadin. Kalau luka yang lain obatnya adalah waktu.

Dina ™ mengatakan...

hahaha mas cips, penghilang luka hati kok waktu, waktu hanya pelarian dari segala 'luka' jika memang ingin menghilangkan luka ya harus dengan H2H mas...dibicarakan semua hal :p